Masalah umum yang sering dihadapi terkait dengan share screen menggunakan Zoom Meeting adalah tampilan presentasi tidak muncul di layar Zoom Meeting. Penyebab tidak munculnya tampilan presentasi dari aplikasi power point biasanya adalah karena kesalahan urutan ketika akan share screen. Cara share screen pada aplikasi Zoom Meeting : Pertama buka terlebih dahulu file presentasi menggunakan aplikasi… Lanjutkan membaca Cara Mengatasi Masalah Share Screen Zoom
Tag: webinar
Cara Streaming Zoom Meeting ke Youtube atau Facebook
Pengunaan aplikasi video conference sepertti Zoom dan Google Meet sudah menjadi keseharian bagi pekerja kantoran dan pembelajaran di sekolah. Banyak pelatihan atau sosialisasi memanfaatkan Zoom Meeting atau webinar yang melibatkan banyak orang yang terkadang tidak cukup hanya menggunakan aplikasi Zoom Meeting tetapi harus menggunakan Streaming Youtube atau Facebook. Berikut alasan kenapa perlu menggunakan streaming untuk… Lanjutkan membaca Cara Streaming Zoom Meeting ke Youtube atau Facebook
Xiaomi RedmiBook 15 : Laptop Keren Harga Terjangkau
Akhirnya Xiaomi secara resmi mengeluarkan laptopnya di Indonesia. Layaknya handphone seri Redmi yang hadir dengan spesifikasi tinggi dengan harga terjangkau, Redmibook 15 ini juga hadir dengan spesifikasi yang cukup untuk bekerja dari rumah (WFH) atau belajar dari rumah (SFH) Dari segi desain, laptop ini terlihat mirip dengan Mac Book. Simple dan enak dilihat. Built quality… Lanjutkan membaca Xiaomi RedmiBook 15 : Laptop Keren Harga Terjangkau
Skema Mixer, Mic, Speaker dan Komputer untuk Zoom Meeting atau Webinar
Berikut adalah konfigurasi audio terutama untuk Zoom Meeting atau Webinar yang dilakukan secara hibrid :
Pilih Bluetooth Earphone Untuk Zoom Meeting
Terkadang kita harus mengikuti video conference dari ruangan yang sama dan mengharuskan menggunakan headseat atau earphone agar tidak ada suara dengung atau feedback. Mengikuti Zoom Meeting atau Webinar menggunakan Wireless earbud berarti kita bisa lebih bebas melakukan kegiatan lain. Jangkauan earphone atau earbud bluetooth sekitar 10 meter. Zoom Meeting menggunakan komputer atau handhone yang tersambung… Lanjutkan membaca Pilih Bluetooth Earphone Untuk Zoom Meeting
Kenapa Zoom Meeting Melalui Jaringan Indihome sering Lambat?
Video conference melalui aplikasi Zoom sudah menjadi kegiatan rutin bagi yang bekerja di kantor maupun siswa yang belajar dari rumah. Kebutuhan utama untuk kegiatan ini adalah seperangkat komputer dan koneksi internet. Kecepatan internet koneksi internet untuk Zoom sering menjadi masalah. Indihome adalah layanan internet menggunakan jaringan kabel fiber optik dengan jangkauan dan jumlah pelanggan yang… Lanjutkan membaca Kenapa Zoom Meeting Melalui Jaringan Indihome sering Lambat?
Panduan Menjadi Host Zoom Meeting yang Aman
Zoom Meeting dan Webinar semakin sering digunakan di berbagai instansi maupun bidang. Agar acara Zoom Meeting atau Webinar berjalan dengan aman dan lancar maka diperlukan peran host. Berikut adalah langkah – langkah menjadi host dan beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika Zoom Meeting sedang berlangsung : Membuat Jadwal Zoom Meeting Membuat jadwal Zoom Meeting meliputi… Lanjutkan membaca Panduan Menjadi Host Zoom Meeting yang Aman
Cara Setting Audio untuk Webinar lebih Bagus
Cara paling sederhana mengikuti Zoom Meeting atau Webinar adalah menggunakan handphone atau laptop. Audio video perangkat tersebut sudah cukup untuk pengguna perseorangan. Untuk webinar dengan skala lebih besar dengan pembicara / narasumber ada yang offline dan online maka dibutuhkan pengaturan perangkat audio agar suara yang masuk dan keluar tidak bermasalah. Perangkat audio Webinar: Microphone wireless.… Lanjutkan membaca Cara Setting Audio untuk Webinar lebih Bagus
Cara Menyambungkan OBS ke Zoom Meeting atau Webinar
Open Broadcaster Software (OBS) adalah perangkat lunak yang umum digunakan merekam video dan live streaming. Aplikasi ini tersedia gratis dan open source. Mendukung berbagai platform streaming seperti Facebook, Youtube, Twitch dan lain – lain. Aplikasi ini memiliki banyak fitur untuk menghasilkan video lebih bagus karena mendukung banyak sumber video, audio, games, gambar maupun capture layar.… Lanjutkan membaca Cara Menyambungkan OBS ke Zoom Meeting atau Webinar
Cara Membuat Registrasi Zoom Meeting atau Webinar
Video conference menggunakan Zoom fiturnya semakin banyak, baik untuk keperluan rapat online ( web meeting) atau seminar online ( webinar). Salah satu fitur yang sangat bermanfaat terutama bagi instansi yang menyelenggarakan web meeting / webinar adalah fitur registrasi peserta. Ini memudahkan penyelenggara untuk mengetahui data peserta sebelum acara dimulai. Jika biasanya link yang dibagikan berisi… Lanjutkan membaca Cara Membuat Registrasi Zoom Meeting atau Webinar